Harap Bersabar Ini Ujian! Pantura Semarang-Demak Macet, Jembatan Wonokerto Diperbaiki, Cek Jalur Alternatif!

- 20 Juli 2022, 16:59 WIB
Perbaikan jembatan Wonokerto di Jalur Pantura Semarang-Demak kemungkinan besar akan menyebabkan kemacetan panjang, simak jalur alternatif ada pada ulasan artikel ini.
Perbaikan jembatan Wonokerto di Jalur Pantura Semarang-Demak kemungkinan besar akan menyebabkan kemacetan panjang, simak jalur alternatif ada pada ulasan artikel ini. /DOK: Humas Polres Demak

 

DEMAK BICARA - Masyarakat harus bersiap jembatan Wonokerto di Jalur Pantura Semarang- Demak atau Pantai Utara Jawa, Kecamatan Karangtengah, Kabupaten Demak, Jawa Tengah akan diperbaki malam ini, Rabu 20 Juli 2022.

Perbaikan jembatan Wonokerto di Jalur Pantura Semarang-Demak kemungkinan besar akan menyebabkan kemacetan panjang, simak jalur alternatif ada pada ulasan artikel ini.

Berikut informasi jadwal perbaikan jembatan Wonokerto di Jalur Pantura Semarang- Demak, Kecamatan Karangtengah, Kabupaten Demak.

 

Akan segera dimulai jadwal perbaikan jembatan Wonokerto di Jalur Pantura Semarang- Demak, Kecamatan Karangtengah, Kabupaten Demak.

Kepala Kepolisian Resor Demak AKBP Budi Adhy Buono didampingi Niko selaku Site Operasional Manajer PT Hutama Karya Infrastruktur (HKI) telah ke lapangan untuk survei
jembatan Wonokerto.

 

Adapun jembatan Wonokerto mempunyai panang 75 meter dengan lebar 11 meter yang berada di jalur Pantura Semarang - Demak sudah berumur 50 Tahun.

Halaman:

Editor: Diaz A Abidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x