Amalan Sunnah di Hari Jumat : Mulai dari Memperbanyak Sholawat, Doa Hingga Sedekah

- 10 Februari 2023, 11:47 WIB
Ilustrasi sholat jumat
Ilustrasi sholat jumat /Instagram/Masjid Al-Lathiif/tangkapan layar/

DEMAK BICARA - Berikut beberapa amalan sunnah yang dianjurkan dikerjakan di hari Jumat.

Hari Jumat merupakan hari paling utama dan dianjurkan memperbanyak amalan ibadah dan memohon kepada Allah.

Karena pada hari Jumat Allah memberikan kemuliaan di siang dan malam hari untuk mendapatkan kebaikan dan ada beberapa amalan sunnah yang bisa kita kerjakan.

Salah satu amalan yang dianjurkan diperbanyak di hari Jumat adalah memperbanyak doa dan sedekah serta bersholawat kepada Nabi Muhammad.

Baca Juga: Apakah Sholat Dzuhur di Hari Jumat Bagi Perempuan Harus menunggu Sholat Jumat di Masjid Selesai ?

Memperbanyak doa merupakan salah satu amalan yang dianjurkan karena pada hari Jumat ada waktu yang mustajab untuk berdoa.

Yaitu pada akhir waktu (setelah waktu Ashar) atau kurang lebih satu jam akhir sore hari.

Dan berikut beberapa amalan sunnah yang dianjurkan dilaksanakan di hari Jumat untuk mengharap keberkahan hari ini.

Amalan Sunnah Hari Jumat

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x