Lafadz Bacaan Doa Ketika Menghadapi Kesulitan : Hanya Allah Sang Pemilik Kekuasaan Segala Sesuatu

- 7 Maret 2023, 06:00 WIB
Ilustrasi, lafadz bacaan doa ketika menghadapi kesulitan lengkap dalam tulisan Arab, latin serta artinya
Ilustrasi, lafadz bacaan doa ketika menghadapi kesulitan lengkap dalam tulisan Arab, latin serta artinya /Pexels.com/

لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ الْعَظِيمُ الْحَلِيمُ
لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ رَبُّ الْعَرْشِ الْعَظِيمِ
لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ رَبُّ السَّمَاوَاتِ وَرَبُّ الأَرْضِ وَرَبُّ الْعَرْشِ الْكَرِيمِ

La Ilaha Illallahul ‘Adhimul Halim,
La Ilaha Illallahu Rabbul ‘Arsyil ‘Adhim
La Ilaha Illallahu Rabbus Samawati wa Rabbul’ Ardhi wa Rabbul ‘Arsyil Karim

Baca Juga: 5 Lafadz Bacaan Dzikir Sehari-Hari Mudah : Dengan Keutamaan Lebih Baik Daripada Dunia dan Seisinya

Artinya :
Tiada Tuhan yang berhak disembah kecuali Allah Yang Maha Agung lagi Maha Penyantun,
Tiada Tuhan yang berhak disembah kecuali Allah Tuhan Pemilik Arsy yang agung,
Tiada Tuhan yang berhak disembah kecuali Allah Tuhan pemilik langit dan bumi, dan pemilik Arsy yang mulia.

Dengan melantunkan bacaan doa ini, kita memohon kepada Allah diberi kemudahan dan diangkat musibah serta kesulitan yang berat dalam hidup kita.

Lafadz bacaan doa ini bisa dilantunkan sebelum kita menyampaikan hajat dan permohonan kita kepada Allah.

Baca Juga: 10 Ide Jualan Bulan Puasa Ramadhan Mudah Dan Banyak Dicari Masyarakat Saat Berburu Takjil

Demikian lafadz bacaan doa ketika menghadapi kesulitan yang bisa kita amalkan ketika menghadapi musibah.***

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x