Mengingat Sejarah Ikrar Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928, Simak Lengkap Dalam Artikel Ini

- 28 Oktober 2022, 14:19 WIB
Mengingat Sejarah Ikrar Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928, Simak Lengkap Dalam Artikel Ini
Mengingat Sejarah Ikrar Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928, Simak Lengkap Dalam Artikel Ini /

DEMAK BICARA – Simak sejarah ikrar Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928.

Hari ini, pemuda Indonesia merayakan Hari Sumpah Pemuda yang ke-94 pada Jumat, 28 Oktober 2022.

Hari Sumpah Pemuda 2022 memiliki tema ‘Bersatu Bangun Bangsa’.

Baca Juga: Selamat Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2022: Kemenpora Ajak Pemuda Indonesia ‘Bersatu Bangun Bangsa’

Kementerian Pemuda dan Olahraga RI memilih tema ini untuk Hari Sumpah Pemuda 2022 karena ingin pemuda Indonesia lebih tangguh dan membangun peradaban yang lebih unggul tanpa saling membedakan, seperti peristiwa Kongres Pemuda II 1928.

Lalu, bagaimana sejarah ikrar Sumpah Pemuda yang muncul saat Kongres Pemuda II pada 28 Oktober 1928?

Berikut sejarah ikrar Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928.

Ikrar Sumpah Pemuda digaungkan oleh pemuda Tanah Air saat Kongres Pemuda II pada 28 Oktober 1928.

Namun, pembentukan kongres ini berawal dari Kongres Pemuda I pada 30 April hingga 2 Mei 1926.

Halaman:

Editor: Kusuma Nur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x