15 Fakta Mengejutkan Tubuh Manusia: Produksi Air Liur 2 Liter Perhari

- 3 April 2021, 11:30 WIB
ilustrasi tubuh manusia
ilustrasi tubuh manusia /pixabay/PublicDomainPictures

 
DEMAK BICARA - Semua makanan yang kita makan akan dicerna dan diolah oleh sistem pencernaan di dalam tubuh kita. Dengan mengetahui dan mempelajari mengenai sistem pencernaan, dapat membantu kita mengenal lebih lanjut bagaimana bekerjanya sistem pencernaan.

Selain itu, dengan mempelajari sistem pencernaan kita juga akan lebih tiliti dalam hal mengkonsumsi makanan atau waktu yang tepat untuk mengkonsumsi makanan tertentu.

Nah apa saja sih fakta unik seputar pencernaan yang perlu kita ketahui. Langsung saja yuk simak penjelasan berikut ini:

1. Rata-rata setiap orang dapat menghasilkan 2 liter air liur setiap hari

2. Pada saat muntah, tubuh akan menghasilkan lebih banyak air liur. Hal ini untuk melindungi gigi dari asam perut yang keluar.

Baca Juga: 4 Fakta Ini Aneh Tapi Nyata: Penduduk Satu Desa Tidur Seminggu Penuh

3. Otot kerongkongan mempunyai tindakan gelombang yang disebut peristalik, yakni gelombang yang menggerakkan makanan atau minuman ke perut

4. Sistem pencernaan dan enzim adalah zat yang memisahkan makanan menjadi bagian nutrisi yang dibutuhkan tubuh.

5. Stres, emosi dan gangguan otak ternyata mempengaruhi cara tubuh dalam mencerna makanan. Hal ini karena otak dan sistem pencernaan mempunyai hubungan erat

Halaman:

Editor: Muhammad J.H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x