Ini Sosok Dibalik Kedigdayaan Tim Papua di Piala Pertiwi 2022, Mutiara Hitam Cetak 12 Gol dalam Tiga Laga

- 21 Maret 2022, 07:27 WIB
Ini Sosok Dibalik Kedigdayaan Tim Papua di Piala Pertiwi 2022, Mutiara Hitam Cetak 12 Gol dalam Tiga Laga
Ini Sosok Dibalik Kedigdayaan Tim Papua di Piala Pertiwi 2022, Mutiara Hitam Cetak 12 Gol dalam Tiga Laga /PSSI

DEMAK BICARA - Ini salah satu sosok pemain dibalik kedigdayaan tim Papua di ajang Piala Pertiwi 2022. Kontribusinya mampu menasbihkan tim Papua menjadi yang tersubur di grup A Piala Pertiwi.

Tercatat tim Papua bergabung dengan Jawa Barat, Kalimantan Tengah dan Bangka Belitung. Hasilnya, mereka menang 7-0 kontra Jawa Barat, 2-0 kontra Kalimantan Tengah dan seri 3-3 kontra Bangka Belitung di Piala Pertiwi 2022.

Hasil tersebut pun membuat tim Papua menjadi salah satu peserta unggulan, dalam laga Piala Pertiwi 2022. Ini sosok pemain yang ikut berperan dalam kedigdayaan tim Mutiara Hitam di ajang sepak bola wanita tersebut.

Baca Juga: Rara Isti Wulandari Sang Pawang Sirkuit Mandalika Kembali Viral di Media sosial MotoGP Mandalika 2022

Sejauh ini tim Papua tampil dominan di setiap laga grup A gelaran Piala Pertiwi 2021/2022.

Tampil impresif di lapangan Sabilulungan, kabupaten Soreang, skuat asuhan Thomas Alva Edison sudah membukukan dua kemenangan secara berturut-turut dan satu hasil imbang.

Yakni 7-0 kontra Jawa Barat, 2-0 kontra Kalimantan Tengah dan 3-3 kontra Bangka Belitung.

Liza Armanita Madjar menjadi salah satu pemain yang memperkuat tim Papua pada gelaran Piala Pertiwi 2021/2022.

Liza menyumbang dua dari dua belas yang dicatat tim Papua dari tiga penampilan tim selama babak penyisihan grup A.

Halaman:

Editor: Maxcimilian Arcello


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x