Ya Robbi Bil Musthofa, Sholawat Sebagai Pintu Rezeki dan Kecintaan kepada Nabi

- 3 Maret 2024, 20:00 WIB
Ya Robbi Bil Musthofa, Sholawat Sebagai Pintu Rezeki dan Kecintaan kepada Nabi
Ya Robbi Bil Musthofa, Sholawat Sebagai Pintu Rezeki dan Kecintaan kepada Nabi /freepik/desEYEns

DEMAK BICARA - Salah satu sholawat yang populer dan sering dipanjatkan adalah "Ya Robbi Bil Musthofa", yang mengandung doa untuk membuka pintu rezeki dan mendapatkan keberkahan dari Allah SWT melalui perantaraan Nabi Muhammad SAW.

Sholawat Nabi "Ya Robbi Bil Musthofa" sering kali diucapkan dengan penuh kesungguhan dan keikhlasan, sebagai ungkapan rasa cinta, rindu, dan penghormatan kepada Nabi Muhammad SAW.

Dalam sholawat Nabi, umat Muslim memohon kepada Allah SWT agar rahmat dan keberkahan-Nya disampaikan kepada mereka melalui perantaraan Nabi Muhammad SAW, yang dijuluki dengan gelar al-Musthofa, yang berarti "yang terpilih".

Baca Juga: Sholawat Nariyah: Bacaan Arab, Latin, dan Terjemahan, Serta Keutamaan dalam Tradisi Islam

Lirik Ya Robbi Bil Musthofa

يَارَبِّ بِالْمُطَفَى بَلِّغْ مَقَا صِدَنَا

Yaa robbi bil mushthofa balligh maqo shidana

“Wahai Tuhanku, berkat al-Musthofa, sampaikanlah tujuan kami.”

وَاغْفِرْلَنَا مَامَضَى يَاوَاسِعَ الْكَرَمِ

Waghfir lana mamadlo ya wasi’al karomi

“Dan ampuni kami dari apa apa yang telah lalu, wahai yang Maha luas Kemurahan Nya.”

مُحَمَدٌ سَيِّدٌ الكَوْنَيْنِ وَالثَقَلَيْن

Muhammadun sayyidul kaunaini wats-tsaqolaini

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x