10 Nama Anak Laki-Laki Islami Inspirasi dari Sahabat Rasulullah SAW ada Khalid bin Walid Sang Panglima

- 13 Agustus 2022, 11:46 WIB
10 Nama Anak Laki-Laki Islami Inspirasi dari Sahabat Rasulullah SAW ada Khalid bin Walid Sang Panglima Simak lengkap disini.
10 Nama Anak Laki-Laki Islami Inspirasi dari Sahabat Rasulullah SAW ada Khalid bin Walid Sang Panglima Simak lengkap disini. /Instagram /@inspirasinama_bayi

 

DEMAK BICARA- Berikut deretan nama anak bayi laki-laki islami inspirasi sahabat Rasulullah SAW.

Nama adalah doa, hal ini yang selalu dipegang teguh orang tua saat memberikan nama untuk anak laki-lakinya, 10 nama bayi dari nama sahabat Rasulullah SAW.

Nama sahabat Rasulullah SAW bisa menjadi salah satu inspirasi untuk anak bayi laki-laki islami dengan harapan sang putra mampu meneladaninya. 

 Baca Juga: Cantik, Bermata Indah dan Kehormatan 60 Nama Anak Bayi Perempuan Dunia Awalan S : Sapphire Sabina dan Shannon

Bukan sebuah rahasia lagi bahwa sahabat Rasulullah SAW memiliki keimanan dan sifat yang luar biasa, simak deretan nama anak bayi laki-laki islami berikut. 

Melansir dari buku “10 Sahabat Rasulullah SAW Kisah Tentang Keteladanan dan Kehebatan Para Sahabat karya Yoli Hemdi”.

  1. Abu Hurairah

Abu Hurairah Artinya bapak kucing. Beliau memiliki sifat yang penyayang  dan baik hati. Lelaki yang tampan,cerdas,berkulit halus, putih, sederhana dan sangat mencintai ilmu pengetahuan. 

  1. Shuhaib bin sinan

Shuhaib bin Sinan Adalah pedagang yang beruntung, mempunyai kecerdasan yang luar biasa dalam berdagang,  jujur, terjaga dari perbuatan tercela, dan gemar bersedekah. 

Halaman:

Editor: Kusuma Nur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x