16 Inspirasi Nama Bayi Laki-Laki Estetik dan Unik, Contohnya : Ashanka Karsha Zyandru

- 27 Januari 2024, 22:30 WIB
Ilustrasi - nama bayi laki-laki dengan bahasa yang unik.
Ilustrasi - nama bayi laki-laki dengan bahasa yang unik. /Pexels/Helena Lopes

DEMAK BICARA - Berikut rekomendasi nama bayi laki-laki yang bisa jadi pilihan ayah bunda.

Rangkaian nama bayi laki-laki dalam artikel ini, terdiri dari susunan bahasa yang unik dan menarik namun mempunyai arti yang baik.

Selain itu kata yang digunakan juga terbilang masih jarang digunakan umum, sehingga memberikan keunikan tersendiri.

Dan berikut selengkapnya deretan inspirasi nama bayi laki-laki yang telah kami rangkum yang dikutip dari akun Instagram namabayiunik.id.

Baca Juga: Rekomendasi 26 Nama Bayi Laki-Laki Islami Tiga Kata Lengkap dengan Artinya

16 Inspirasi Nama Bayi Laki-Laki

1. Satya Deska Afkari
Artinya anak laki-laki bijaksana dan setia kelak akan memiliki masa depan yang cerah.

2. Sabian Khandra Abyrasha
Artinya anak laki-laki terlahir sempurna penghuni surga dan memiliki kehidupan yang cerah didunia.

3. Satria Azriel Landry
Artinya pemimpin yang gagah, pemberani, baik dan selalu memaafkan.

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x