Klub-klub Eropa Ucapkan Dirgahayu RI, Nihil Manchester United MU, Padahal Punya Fans Gede di Indonesia

- 18 Agustus 2022, 15:12 WIB
Perayaan Hari Kemerdekaan HUT RI ke 77 tak hanya dirasakan oleh masyarakat di Tanah Air, sejumlah klub besar Eropa pun tak ketinggalan dengan ikut ucapkan selamat kepada Indonesia, tanpa Manchester United (MU) siapa saja mereka? Berikut ini informasinya.
Perayaan Hari Kemerdekaan HUT RI ke 77 tak hanya dirasakan oleh masyarakat di Tanah Air, sejumlah klub besar Eropa pun tak ketinggalan dengan ikut ucapkan selamat kepada Indonesia, tanpa Manchester United (MU) siapa saja mereka? Berikut ini informasinya. /Instagram @manchesterunited

Paris Saint-Germain (PSG)

Klub bertabur bintang asal Perancis, PSG memberikan ucapan Dirgahayu Republik Indonesia yang ke-77.

Ucapan ini disampaikan melalui akun Twitter resmi @PSGindonesia dengan berbahasa Indonesia.

“Merdeka. Dari Paris untuk Indonesia, semoga kita bisa melangkah bersama menuju kejayaan. Dirgahayu Republik Indonesia!” tulis akun PSG pada unggahannya, Rabu 17 Agustus 2022.

Beberapa pemain PSG seperti Marco Veratti, Sergio Ramos, dan Kimpembe pun turut mengucapkan ‘Merdeka!’ pada unggahan video akun resmi tersebut.

 

Tottenham Hotspurs

Klub asal London, Inggris ini tak ketinggalan mengucapkan selamat untuk Indonesia.

Melalui akun Twitter resminya @Spurs_ID, Spurs mengucapkan selamat dengan berbahasa Indonesia diwakili oleh pemain asal Korea Selatan bernomor punggung 7, Son Heung-Min.

“Diwakili si nomor 7, Tottenham Hotspurs mengucapkan selamat hari ulang tahun kemerdekaan yang ke-77 untuk republik tercinta kita ini,” tulis akun Twitter resmi bernahasa Indonesia.

Halaman:

Editor: Diaz A Abidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x