Preview dan Prediksi Persik vs Persita di BRI Liga 1 2023-2024 Pekan ke-32

- 20 April 2024, 13:30 WIB
Preview dan prediksi Persik vs Persita di pekan ke-32 BRI Liga 1 2023-2024.
Preview dan prediksi Persik vs Persita di pekan ke-32 BRI Liga 1 2023-2024. /Dok. LIB/

DEMAK BICARA - Berikut ini preview dan prediksi pertandingan pekan ke-32 BRI Liga 1 2023-2024 yang mempertemukan Persik vs Persita hari ini.

Laga pekan ke-32 BRI Liga 1 2023-2024 antara Persik vs Persita akan berlangsung di Stadion Brawijaya. Simak preview dan prediksi pertandingannya di ulasan ini.

Pertandingan BRI Liga 1 2023-2024 antara Persik vs Persita akan dimainkan Sabtu, 20 April 2024 mulai pukul 15.00 WIB, ketahui preview dan prediksi pertandingan tersebut di ulasan ini.

Baca Juga: Manchester City Tanpa Haaland di Semifinal Piala FA Melawan Chelsea

Persik diluar dugaan takluk 0-7 dari Bhayangkara FC pada pekan lalu. Jelang laga sore ini, Macan Putih mau tidak mau harus mampu menang jika ingin tetap punya peluang ke empat besar.

Rekor pertandingan Persik di kandang musim ini sebetulnya cukup baik. Sembilan laga mampu dilalui tanpa kekalahan, empat terkini bahkan berakhir dengan kemenangan.

Peluang itu pun kini kembali terbuka dan harus benar-benar dimanfaatkan Persik jika tidak ingin tersingkir dari persaingan perebutan posisi empat besar.

Sementara itu, Persita siap melawan Persik dengan modal cukup baik usai menahan imbang Persib 3-3 pada pekan lalu.

Tim Pendekar Cisadane tentunya tetap ingin terus menambah poin demi meloloskan diri dari ancaman degradasi.

Tim asuhan Luis Edmundo pun bertekad kembali memberikan kejutan seperti yang mereka lakukan saat hadapi Persib.

Halaman:

Editor: Ryadh Fadhillah Junianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x