Tata Cara Sholat Istikharah, Memohon Diberikan Petunjuk Allah Ketika Sedang Dihadapkan Beberapa Pilihan

- 20 Desember 2022, 07:17 WIB
Illustrasi sholat, Tata Cara Sholat Istikharah, Memohon Diberikan Petunjuk Allah Ketika Sedang Dihadapkan Beberapa Pilihan
Illustrasi sholat, Tata Cara Sholat Istikharah, Memohon Diberikan Petunjuk Allah Ketika Sedang Dihadapkan Beberapa Pilihan /Unsplash M/

DEMAK BICARA - Berikut tata cara sholat istikharah lengkap dengan bacaan niat melaksanakannya.

Melaksanakan sholat istikharah merupakan shalat sunnah dua rakaat dalam rangka memohonkan pilihan terbaik dari Allah, dan berikut tata cara pelaksanaannya.

Dalam tata cara shalat istikharah dikerjakan saat seseorang tidak mengetahui hal mana yang harus dipilih dalam konteks perkara yang mubah atau yang boleh dikerjakan.

Adapun mengerjakan sholat istikharah dianjurkan saat dihadapkan pada keadaan yang mustahab atau semua diperbolehkan namun kita harus memilih salah satunya.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Destinasi Wisata Liburan Akhir Tahun, Menyuguhkan Keindahan Alam Dengan Pesona Menawan

Namun untuk hal-hal yang sudah jelas haram atau wajib tidak disyariatkan untuk melaksanakan sholat Istikharah.

Dan berikut tata cara sholat istikharah lengkap dengan bacaan niat melaksanakannya.

Tata Cara Sholat Istikharah

1. Bersuci dari hadats

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x