Tata Cara Sholat Taubat : Amalan Ikhtiar Memohon Ampunan Allah Atas Dosa Masa Lalu Dan Sekarang

- 8 April 2023, 10:46 WIB
Ilustrasi shalat sunnah taubat
Ilustrasi shalat sunnah taubat /pexels/

Setelah melakukan sholat taubat dianjurkan untuk memperbanyak sedekah, untuk mendapat kasih sayang Allah.

Sholat taubat yang bisa dikerjakan atas dosa dimasa lalu menjadi bukti bahwa besarnya kasih sayang Allah kepada hambanya yang mau memperbaiki diri.

Baca Juga: Al-Quran Surat Al Kautsar Ayat 1-3 Tulisan Arab, Latin dan Artinya : Perintah Melaksanakan Sholat dan Berkurba

Yang mana pintu taubat akan selalu dibuka oleh Allah selama manusia itu masih bernafas.

Adapun Taubat nasuha adalah ketika seseorang memohon ampunan Allah dengan ikhlas, sepenuh hati dan bertekad tidak akan mengulanginya lagi dosa tersebut.

Demikian tata cara sholat taubat ikhtiar memohon pengampunan Allah atas dosa yang dilakukan sekarang dan masa lalu.***

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x