Mudah ! Lakukan Cara-Cara Berikut Ini Untuk Mencegah Jerawat Punggung

- 15 Februari 2024, 21:00 WIB
Ilustrasi - cara untuk mencegah munculnya jerawat punggung.
Ilustrasi - cara untuk mencegah munculnya jerawat punggung. /pexels.com/Michelle Leman /

DEMAK BICARA - Jerawat tidak hanya muncul di kulit wajah saja, dimana sebagian orang mengalami masalah kulit ini dibagian punggung.

Sama seperti jerawat di bagian wajah, jerawat punggung juga bisa disebabkan oleh pori-pori yang tersumbat atau kondisi medis.

Kulit punggung juga memiliki kelenjar sebaceous yaitu kelenjar yang mengeluarkan sebum, sama seperti di kulit bagian wajah.

Dimana ketika sebum menumpuk bersama bakteri dan sel-sel mati, hal itu menyebabkan pori-pori meradang dan berjerawat.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Flek Hitam pada Kulit Wajah Secara Alami: Tips dan Pengobatan Terbaik

Lalu bagaimana cara untuk mencegah munculnya jerawat punggung ?

Dalam artikel ini kami sajikan beberapa tips dan cara yang dilansir dari Stylecraze.com yang bisa kamu gunakan untuk membantu mengurangi resiko jerawat punggung.

Tips dan Cara Pencegahan Jerawat Punggung

1. Mandi segera setelah berolahraga secara intens

Keringat dan kotoran yang menumpuk setelah berolahraga dapat mengendap di pori-pori sehingga dapat memperparah jerawat atau bahkan memunculkan jerawat baru.

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah