9 Tempat Wisata Terpopuler di Kawasan Ragunan Selain Kebun Binatang dan Mall

- 6 Juni 2023, 15:32 WIB
9 Tempat Wisata Terpopuler di Kawasan Ragunan Selain Kebun Binatang dan Mall
9 Tempat Wisata Terpopuler di Kawasan Ragunan Selain Kebun Binatang dan Mall /Instagram @kominfotikjs

Agro Edukasi Wisata Ragunan dikembangkan sebagai salah satu bentuk program Pemprov DKI Jakarta untuk mengembangkan kawasan pertanian.

Selain tempat wisata, tempat ini juga berperan sebagai kawasan produksi, edukasi, inovasi teknologi, inkubasi bisnis, dan konservasi lingkungan.

Lokasi: Jl. Poncol No.RT.10, RT.1/RW.4, Ragunan, Kec. Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12550
Jam Operasional: 07.30–16.00 WIB
Harga Tiket: Rp4.000

4. Taman Anggrek Ragunan

Taman Anggrek Ragunan memiliki berbagai jenis anggrek, tempat ini bak surga bagi kamu yang hobi mengoleksi tanaman. 

Selain anggrek, di tempat ini kamu juga bisa menjumpai tanaman kaktus dan tanaman ornamen lainnya.

Lokasi: Jl. Harsono, RT.1/RW.7, Ragunan, Kec. Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12550
Jam Operasional: 09.00–17.00 WIB
Harga Tiket: Rp1.000

 

5. Taman Tabebuya

Taman Tabebuya merupakan lahan hijau yang disulap oleh pemerintah menjadi salah satu spot wisata alam terbuka dengan lanskap yang unik.

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x