TERBARU! 10 Nama Bayi Perempuan Bernada Islami yang Artinya Pandai dan Penuh Cinta

- 7 Oktober 2022, 15:37 WIB
Rangkaian nama bayi perempuan di bawah ini disertai dengan makna dan arti di setiap katanya sehingga dimungkinkan untuk merangkai kembali dan memilih asam terbaik.
Rangkaian nama bayi perempuan di bawah ini disertai dengan makna dan arti di setiap katanya sehingga dimungkinkan untuk merangkai kembali dan memilih asam terbaik. /Instagram /@littlesunshine.babyphoto

● Azrina ( isami ) : baik, cinta yang baik.
● Raziya ( Mesir ) : menyenangkan
● Shazfa ( islami ) : sukses.

3. Almeera Sabhira Nazeefah

Artinya perempuan yang berhati bersih murni, memiliki sifat yang tenang dan sabar seperti putri raja.

● Almeera ( Arab ) : putri raja.
● Sabhira ( islami ) : tenang, sabar.
● Nazeefah ( islami ) : bersih, murni.

4. Ayra Mysha Naira

Artinya perempuan yang selalu diberkati Allah, kelak akan bersinar dalam hidupnya dan bahagia selamanya.

● Ayra ( islami ) : dihormati, diberkati.
● Mysha ( islami ) : bahagia selamanya.
● Niara ( islami ) : bersinar, berkilau.

5. Annasya Adreena Saila

Artinya perempuan penuh kasih sayang, kelak akan menjadi orang yang kaya dan makmur, bersinar seperti matahari.

● Annasya ( islami ) : kasih sayang
● Adreena ( islami ) : kaya, makmur
● Saila ( islami ) : sinar matahari.

Baca Juga: Bacaan Sholawat Nabi Muhammad Tulisan Arab, Latin dan Arti Amalan Mudah Pendatang Rahmat Allah

6. Alzena Mishall Samaira

Halaman:

Editor: Diaz A Abidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah