Paul Pogba Diskors Larangan Bermain Selama 4 Tahun, Diduga Gunakan Doping Meski Duduk di Bangku Cadangan

- 2 Maret 2024, 10:00 WIB
Gelandang Juventus, Paul Pogba dijatuhi vonis larangan bermain selama 4 tahun usai positif doping.
Gelandang Juventus, Paul Pogba dijatuhi vonis larangan bermain selama 4 tahun usai positif doping. /Instagram/@juventus/

Sejak tersandung kasus doping, gaji Pogba langsung diturunkan oleh Juventus karena tidak bisa dimainkan.

Klub berjuluk 'Si Nyonya Tua' itu hanya memberikan gaji minimum untuk Pogba yaitu 2.000 euro atau sekitar Rp33,3 juta per bulan.

Tak hanya itu, hukuman ini juga membuat Pogba terancam diputus kontraknya lebih cepat oleh Juventus yang baru berakhir pada 2026 mendatang.***

Halaman:

Editor: Ryadh Fadhillah Junianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah