Apa Itu Split Bill yang Lagi Treding Topic di Twitter

- 21 Oktober 2021, 16:15 WIB
Split Bill
Split Bill /Twitter @rndy11

DEMAK BICARA - Tagar #Split menggema di media sosial Twitter dan menjadi trending topic.

Bermula dari klarifikasi Jeremiah lewat akun Twitter @tikotapicokin, soal Split Bill atau berbagi tagihan makanan antara dirinya dengan temannya.

"Halo, gue org yg dimaksud dari Tweet mas nya. Mau kasih klarifikasi kalau total bill di GIOI 329 ribu belum ditambah Toby Estate sebesar 88rb (Ini total bill berdua)".

Jeremiah pun menceritakan kronolginya

"Kronologi: Hari Senen 18/10/2021 gue kenalan dan ngajak untuk hangout hari ini yaitu makan di GIOI (20/10/2021). Pertama" buat masnya dan temen"nya kalo mau nyindir gue, boleh langsung tag account gue dan ga cuma denger dari sisi temen lo personally".

Baca Juga: Viral! Tweet Norak Menggema, Netizen Pertanyakan Pink Soldier Squid Game ala KemenkumHam Jatim

Selama gue ngajak orang makan (apalagi pertama kali) common sense yang gue anut adalah 'you pay for what you want' dengan catatan gue bagi rata dengan org tsb.

"Kan lo yang ngajakkin, harusnya lo yang bayar" sorry tapi ngajakkin secara consent tanpa ada iming" "The bills are on me" secara garis besar berarti both party secara consent 'punya duit' buat pay for their expenses"

Dari obrolan tersebut, Jeremiah memaparkan, dirinya meminta tagihan makanan dibagi dua, sesuai apa yang mereka makan.

Halaman:

Editor: Maxcimilian Arcello


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x