4 Kebiasaan Penyebab Telinga Budek, Awas Jangan Asal Berbahaya

- 14 November 2021, 05:20 WIB

 

DEMAK BICARA - Berhati-hatilah jika anda ingin membersihkan kotoran di telinga, bisa saja salah berakibat fatal menjadi budek atau bermasalah terhadap pendengaran.

Telinga kita pastinya selalu mengalami kotor oleh keringat, namun terkadang kita membersihkan dengan cara yang asal-asaln dan mengakibatkan bahaya telinga dan dapat mengalami gangguan pendengaran atau budek.

Lalu kebiasaan apa saja yang mengakibatkan telingan kita budek atau hilang pendengaran.

Baca Juga: Viral! Beredar Video Kebakaran Diduga Kilang Pertamina Cilacap

Berikut ini 4 Kebiasaan Penyebab Telinga Budek.

1. Menggunakan obat tetes telinga

Penggunaan obat tetes telinga untuk menghentikan telinga berdenging & masalah telinga lainnya justru bisa saja memunculkan permasalahan yang serius.

Untuk itu, sebaiknya cari tahu terlebih dahulu fungsi dari obat tetes tersebut beserta efek sampingnya.

2. Menggunakan earphone

Halaman:

Editor: Kusuma Nur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah