Apa yang Terjadi di Inggris Setelah Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia? Simak Lengkap Penjelasan Disini

- 9 September 2022, 19:10 WIB
Apa yang Terjadi di Inggris Setelah Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia?
Apa yang Terjadi di Inggris Setelah Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia? //Instagram/@buckinghampalaceroyal/

 

DEMAK BICARA – Simak hal-hal yang akan terjadi di Inggris setelah Ratu Elizabeth II meninggal dunia.

Kerajaan Inggris mengumumkan kabar duka Ratu Elizabeth II meninggal dengan tenang di kediamannya Kastil Balmoral, Skotlandia, pada Kamis, 8 September 2022 dalam usia ke-96 tahun.

Ratu Elizabeth II meninggal dunia setelah bertahta di Kerajaan Inggris selama 70 tahun sejak inagurasinya pada pada Juni 1953 di usia 25 tahun.

Baca Juga: Ratu Elizabeth II Meninggal di Usia 96: Ini Prosedur Pemakaman yang Akan Diberlakukan Kerajaan Inggris

Ratu Elizabeth II menggantikan tahta sang ayah, Raja George IV, yang wafat pada 6 Februari 1952.

Setelah Ratu Elizabeth II meninggal dunia, sejumlah upacara seremonial direncanakan berlangsung di Skotlandia dan London.

Ratu Elizabeth II akan dimakamkan di Kapel St. George, Kastil Windsor.

Berikut hal-hal yang akan terjadi setelah Ratu Elizabeth II meninggal dunia.

  1. Mayoritas staf istana akan dikirim pulang.

Setelah berita kematian sang ratu tersiar, kebanyakan staf Istana Buckingham dan institusi negara akan diperintahkan pulang.

Halaman:

Editor: Kusuma Nur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x