Bacaan Dzikir Pagi Singkat, Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin, Terjemahan Bahasa Indonesia, dan Haditsnya

- 22 Agustus 2022, 06:19 WIB
Bacaan Dzikir Pagi Singkat, Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin, Terjemahan Bahasa Indonesia, dan Haditsnya
Bacaan Dzikir Pagi Singkat, Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin, Terjemahan Bahasa Indonesia, dan Haditsnya /Pexels/Thirdman/

Dahulu Rasulullah Shallallahu 'Alaihi Wa Sallam ketika pagi membaca dzikir ini. (HR. Muslim)

Baca Juga: Tata Cara Shalat Tahajud di Sepertiga Malam, Lengkap dengan Dzikir dan Doa Setelah Shalat Tahajud


2. اللَّهُمَّ بِكَ أَصْبَحْنَا، وَبِكَ أَمْسَيْنَا، وَبِكَ نَحْيَا، وَبِكَ نَمُوتُ، وَإِلَيْكَ النُّشُوْرُ
ALLAHUMMA BIKA ASBAHNA WABIKA AMSAYNA, WABIKA NAHYA, WABIKA NAMUUTU WA-ILAYKAN-NUSYUUR

Ya Allah dengan (rahmat dan pertolongan)-Mu kami memasuki waktu pagi dan dengan-Mu kami memasuki waktu sore, dengan-Mu kami hidup dan dengan-Mu kami mati, serta kepada-Mu-lah kebangkitan (semua makhluk).

Abu Hurairah mengatakan:

Rasulullah Shallallahu 'Alaihi Wa Sallam dahulu mengajarkan dzikir ini kepada para sahabatnya, beliau mengatakan: “Jika masuk waktu pagi, bacalah dzikir ini!”

Baca Juga: Tata Cara Shalat Tahajud di Sepertiga Malam, Lengkap dengan Dzikir dan Doa Setelah Shalat Tahajud


3. اللَّهُمَّ إِنِّي أَصْبَحْتُ، أُشْهِدُكَ، وَأُشْهِدُ حَمَلَةَ عَرْشِكَ وَمَلَائِكَتَكَ وَجَمِيعَ خَلْقِكَ، أَنَّكَ أَنْتَ اللَّهُ لَا إِلَهَ إِلَّا أَنْتَ، وَأَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُكَ وَرَسُولُكَ
ALLAHUMMA INNI ASHBAHTU USYHIDUKA WA USYHIDU HAMALATA ARSYIKA WA MALAAIKATAKA WA JAMII’A KHALQIKA: ANNAKA ANTAALLAHU LAA ILAAHA ILLA ANTA WA ANNA MUHAMMADAN ABDUKA WA RASUULUKA

Ya Allah, sungguh aku memasuki waktu pagi ini (dengan) mempersaksikan kepada Engkau… kepada para malaikat pemikul Arsy-Mu… kepada para malaikat-Mu (yang lain)… dan kepada seluruh makhluk ciptaan-Mu… bahwa sesungguhnya Engkau-lah Allah, yang tiada sesembahan (yang berhak disembah) melainkan Engkau, (aku juga mempersaksikan kepada mereka semua) bahwa sesungguhnya Muhammad adalah hamba dan utusan-Mu.

Dari Anas bin Malik, Rasulullah Shallallahu 'Alaihi Wa Sallam bersabda:

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x