Apa Wudunya Sah Kalau Membasuh Lebih dari Tiga Kali?

- 9 Januari 2023, 11:12 WIB
Ilustrasi Berwudhu - Inilah penjelasan dari Buya Yahya mengenai darah jerawat yang dianggap bisa membatalkan wudhu.
Ilustrasi Berwudhu - Inilah penjelasan dari Buya Yahya mengenai darah jerawat yang dianggap bisa membatalkan wudhu. /Instagram @lampofislam

Sementara itu, Imam Nawawi meyakini para ulama asy-Syafi'iyyah memiliki tiga pendapat atas membasuh area wajib wudhu lebih dari tiga kali, yaitu haram, khilaf al-aula, dan makruh tanzih.

Imam Bukhari dan Imam Syafii berpendapat jika membasuh area wajib wudhu lebih dari tiga kali itu makruh.

Membasuh area wajib wudu yang dilakukan lebih dari tiga kali tidak termasuk perbuatan haram.

Sementara wudunya juga tidak batal.

Kondisi ini bisa terjadi pada orang yang tidak yakin saat berwudu atau melakukannya tanpa sadar.

Meski begitu, para ulama tetap mengutamakan agar membasuh area wajib wudu dilakukan hanya tiga kali.***

Halaman:

Editor: Erwina Rachmi Puspapertiwi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah