Kapan Waktu yang Tepat Membaca Doa Buka Puasa ? Temukan Jawaban dan Lengkap Dengan Bacaan Doa Disini !

- 10 Februari 2023, 12:05 WIB
Ilustrasi, waktu yang tepat untuk membaca doa buka puasa
Ilustrasi, waktu yang tepat untuk membaca doa buka puasa /Ilustrasi/Freepik/

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

Allahumma lakasumtu wabika aamantu wa’alaa rizqika afthortu birohmatika yaa arhamar roohimiin.

Artinya : "Ya Allah, untuk-Mu aku berpuasa, dengan-Mu aku beriman, dan atas rezeki-Mu aku berbuka, dengan rahmat-Mu, Ya Allah Tuhan Maha Pengasih".

Baca Juga: Apakah Sholat Dzuhur di Hari Jumat Bagi Perempuan Harus menunggu Sholat Jumat di Masjid Selesai ?

Setelah buka puasa Ramadhan ada baiknya untuk melanjutkannya dengan berdoa kembali.

Dengan membaca doa buka puasa di bulan Ramadhan merupakan salah satu amalan ikhtiar memohon kebaikan Allah.

Demikian waktu yang tepat untuk membaca doa buka puasa pada bulan Ramadhan.***

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x