Bacaan Niat Puasa Ramadhan Dalam Tulisan Arab, Latin dan Artinya

- 22 Maret 2023, 20:40 WIB
Ilustrasi, bacaan niat puasa Ramadhan
Ilustrasi, bacaan niat puasa Ramadhan /Pexels @Monstera/

DEMAK BICARA - Tanggal 1 Ramadhan 1444 H ditetapkan jatuh pada hari Kamis, 23 Maret 2023, sebagaimana hasil sidang isbat yang digelar Kemenag.

Dengan demikian besok akan menjadi hari pertama menjalankan ibadah puasa dan berikut bacaan niat puasa Ramadhan dalam Arab dan latin.

Bulan Ramadhan sendiri menjadi bulan yang mulia dimana di dalamnya dipenuhi keberkahan di setiap waktunya, dan ibadah puasa menjadi amalan yang wajib bulan ini dan inilah bacaan niat puasa.

Dimana puasa di bulan Ramadhan ini tidak hanya menahan haus dan lapar namun juga sebagai sarana untuk menahan hawa nafsu dan sifat-sifat negatif dan berikut bacaan niat puasa selengkapnya.

Baca Juga: Al-Quran Surat Al 'Adiyat Ayat 1-11 : Sifat Manusia Yang Harus Dihindari dan Peringatan Hari Pembalasan

Berikut bacaan niat puasa Ramadhan

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانِ هذِهِ السَّنَةِ لِلهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma ghadin 'an ada'i fardhi syahri Ramadhani hadzihis sanati lillahi ta'ala.

Artinya: Aku berniat puasa esok hari demi menunaikan kewajiban bulan Ramadhan tahun ini karena Allah ta'ala.

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x