Keutamaan Sholat Tahajud : Sholat Sunnah Utama Yang Mendatangkan Rahmat Allah

- 9 Mei 2023, 23:00 WIB

Dalam sebuah hadits yang diriwayatkan oleh Bukhari dan Muslim, Nabi Muhammad melaksanakan sholat tahajud sampai kaki beliau membengkak.

Dan Aisyah bertanya mengapa anda melakukan ini ya Rasulullah ? Padahal Allah yang maha suci dan pemurah telah mengampuni dosa anda yang telah lalu maupun yang akan datang maka Rasulullah menjawab tidak bolehkah aku menjadi hamba yang banyak bersyukur.

Maka dapat diartikan bahwa sholat tahajud sebagai salah satu cara kita sebagai makhluk menunjukan rasa syukur kepada Rabb yang pemberi kenikmatan.

Baca Juga: Lafadz Bacaan Doa Nabi Yunus Ketika Didalam Ikan Paus Sebagai Dzikir Harian dan Penyebab Dikabulkan Harapan

7. Pembeda

Sholat tahajud sendiri merupakan pembeda antara orang yang mengetahui tentang kebenaran, mengikuti kebenaran dan perintah dari tuhan seluruh alam yaitu Allah Subhanahu Wa Ta'ala.

8. Penghapus kesalahan

Sholat tahajud sebagai penghapus kesalahan dan pelindung dari perbuatan dosa sholat malam sendiri merupakan kebiasaan orang soleh, mendekatkan kepada rabb, penghapus kesalahan dan pelindung dari dosa.

9. Mendapat rahmat Allah

Sebagaimana dalam Surat Ad-dzariyat ayat 17-18, yang mempunyai makna dimana manusia sedikit tidur dan di akhir malam banyak berdoa kepada Allah.

Dapat diartikan sholat tahajud merupakan salah satu cara mendatangkan rahmat Allah serta sebagai bentuk kepatuhan kepada Allah.

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah