Surat An Nas Ayat 1-6, Surat Perlindungan dari Kejahatan Jin dan Hal-Hal Negatif

- 25 Januari 2024, 22:00 WIB
Ilustrasi: bacaan Surat An Nas
Ilustrasi: bacaan Surat An Nas /PIXABAY/ chiplanay /

DEMAK BICARA - Surat An Nas merupakan surat ke-114 dalam Al-Quran dan termasuk kedalam golongan surat Makkiyah yang artinya manusia.

Surat An Nas mempunyai manfaat sebagai salah satu surat perlindungan dari berbagai hal-hal negatif.

Selain itu surat An Nas mempunyai makna sebagai bentuk berserah diri kepada Allah.

Dan barikut selengkapnya mengenai lafadz bacaan Surat An-Nas Arab, Latin Artinya.

Baca Juga: Doa Sholat Tahajud, Sholat Sunnah Dengan Banyak Keutamaan

Surat An Nas

Ayat 1

قُلْ اَعُوْذُ بِرَبِّ النَّا سِ 
qul a'uuzu birobbin-naas
Artinya:"Katakanlah, Aku berlindung kepada Tuhannya manusia".

Ayat 2

مَلِكِ النَّا سِ 
malikin-naas
Artinya: "Rajanya manusia".

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x