Kolesterol Naik Setelah Lebaran ? Gunakan Bahan-Bahan Dapur Ini Untuk Membantu Menurunkan Kolesterol Tinggi

- 25 April 2023, 12:00 WIB
Bahan-Bahan Dapur Untuk Membantu Menurunkan Kolesterol Tinggi
Bahan-Bahan Dapur Untuk Membantu Menurunkan Kolesterol Tinggi /Pixabay @Maison Boutarin

1. Bawang putih

Bumbu dapur yang satu ini mempunyai beragam manfaat salah satunya membantu menurunkan kolesterol kandungan Allicin yang terdapat didalamnya dikenal sebagai penurun kolesterol secara alami.

Cara pemakaiannya : cukup siung saja bisa ditambahkan kedalam campuran salad, atau mengunyahnya secara langsung dan dilakukan setiap hari.

2. Minyak atsiri sereh

Minyak ini digunakan untuk efek analgesik dan anti-inflamasi, dimana dapat membantu melebarkan pembuluh darah agar aliran darah tidak terganggu.

Cara pemakaiannya : cukup dengan menambahkan dua tetes minyak atsiri sereh kedalam segelas air, dan minum larutan ini dua kali sehari.

Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Badminton Asia Championships 2023, Dimulai Hari Ini !

3. Minyak kelapa

Minyak kelapa diketahui mampu meningkatkan kadar kolesterol baik, dimana dapat menurunkan kadar kolesterol jahat, melindungi dari penyakit jantung dan menjaga berat badan.

Cara pemakaiannya : bisa digunakan sebagai campuran salad, sebagai minyak goreng, atau dikonsumsi secara langsung sebanyak satu sendok makan di pagi hari setiap hari.

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x