Mengingat Sejarah Ikrar Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928, Simak Lengkap Dalam Artikel Ini

- 28 Oktober 2022, 14:19 WIB
Mengingat Sejarah Ikrar Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928, Simak Lengkap Dalam Artikel Ini
Mengingat Sejarah Ikrar Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928, Simak Lengkap Dalam Artikel Ini /

Kongres Pemuda I

Organisasi Perhimpunan Indonesia menginisiasi pelaksanaan Kongres Pemuda I di Lapangan Banteng, Jakarta, dengan tujuan membangkitkan semangat pemuda Indonesia demi mencapai Indonesia merdeka.

Berikut anggota panitia Kongres Pemuda I.

Ketua: Mohammad Tabrani

Wakil ketua: Soemarmo

Sekretaris: Djamaluddin Adinegoro

Bendahara: Soewarso

Baca Juga: Hasil Kejuaraan Dunia Junior 2022, Empat Wakil Indonesia dari Empat Sektor Amankan Tiket Perempat Final

Anggota: Bahder Djohan, Jan Toule Soulehwij, Paul Pinontoan, Achmad Hamami, Sanusi Pane, dan Sarbani.

Dalam pertemuan Kongres Pemuda I selama tiga hari ini, ada sejumlah topik yang dibahas, yaitu:

Halaman:

Editor: Kusuma Nur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x