Head to Head Wakil Indonesia di Pertandingan Japan Masters 2023 Hari ini Babak 32 Besar

- 15 November 2023, 05:52 WIB
Anthony Sinisuka Ginting, salah satu tunggal putra yang akan bermain hari ini di Japan Masters 2023.
Anthony Sinisuka Ginting, salah satu tunggal putra yang akan bermain hari ini di Japan Masters 2023. /Dok.PBSI/

Putri Kusuma Wardani, menjadi wakil tunggal putri Indonesia yang juga mengikuti kejuaraan ini dimana pada pertandingan hari ini ia akan berhadapan dengan Kim Ga Eun.

Dan menurut rekap head to head keduanya sama-sama pernah saling mengalahkan dimana kekuatan mereka jika dilihat dari hasil pertandingan sebelumnya bisa dibilang imbang.

2. Tunggal putra

Ginting di babak 32 besar Japan Masters 2023 ini akan berhadapan dengan Weng Hong Yang dimana menurut rekap head to head ia belum pernah sekalipun mengalahkan tunggal putra China tersebut.

Pertandingan hari ini menjadi laga ke empat bagi mereka dipertemukan lapangan pertandingan.

Jonatan Christie akan berhadapan dengan Chi Yu Jen di pertandingan hari ini dimana mereka hanya pernah satu kali bertemu di lapangan yaitu saat di PERODUA Malaysia Masters 2023 dan Jojo menang usia melewati rubber game.

Chico Aura hari ini akan menantang unggulan pertama yaitu Viktor Axelsen, tunggal putra Denmark tersebut berhasil menang empat kali berturut-turut atas Chico.

Terakhir mereka bertemu di VICTOR China Open 2023 dan saat itu pertandingan berjalan dengan ketat dan dimenangkan oleh Viktor.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Japan Masters 2023 Babak 32 Besar, 8 Wakil Main Ada Ginting Hingga Kevin/Rahmat

3. Ganda campuran

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x