4 Fakta Boneka Kematian Squid Game yang Harus Kamu Tahu, Boneka Itu Nyata

- 17 Oktober 2021, 12:07 WIB
Filter Squid Game di IG, Ini Nama Filternya yang Sedang Viral/Squid Game Doll Alias Boneka Squid Game Ternyata Ada di Dunia Ini, Tebak Dimana Saja!.*
Filter Squid Game di IG, Ini Nama Filternya yang Sedang Viral/Squid Game Doll Alias Boneka Squid Game Ternyata Ada di Dunia Ini, Tebak Dimana Saja!.* /Koreaboo

DEMAK BICARA - Demam film Squid Game masih melanda Indonesia.

Tidak hanya lewat alur cerita yang menarik dan seru, namun  juga dengan beragam permainan yang menegangkan.

Terutama permainan eliminasi Lampu Merah Lampu Hijau, yang melibatkan Boneka Kematian.

Ini 8 Fakta terkait Boneka Kematian dalam film Squid Game yang harus kalian ketahui.

Baca Juga: Lirik Lagu Squid Game, Bukan Tiang Bendera, Salah Langkah Langsung Ditembak

1. Berasal dari Buku Pelajaran Sekolah

Selama permainan Lampu Merah Lampu Hijau, Boneka Kematian yang berupa robot raksasa mendeteksi setiap gerakan pemain.

Jika Boneka Kematian itu merasakan seorang pemain bergerak setelah dia mengatakan "lampu merah", maka pemain itu segera ditembak dan dibunuh.

Jung, yang memerankan Sae-byeok, menjelaskan bahwa Boneka Kematian itu sebenarnya berasal dari buku pelajaran sekolah Korea.

Halaman:

Editor: Maxcimilian Arcello


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah