Gandeng Swasta, Gibran Berikan HP Kepada Pelajar Solo Usai Suntik Vaksin. Ganjar : Sing Rajin ya!

- 4 Agustus 2021, 15:00 WIB
Gandeng Swasta, Gibran Berikan HP Kepada Pelajar Solo Usai Suntik Vaksin. Ganjar : Sing Rajin ya!
Gandeng Swasta, Gibran Berikan HP Kepada Pelajar Solo Usai Suntik Vaksin. Ganjar : Sing Rajin ya! /Humas Pemprov Jateng/

Baca Juga: Selain Greysia Apriani, Gus Yaqut Ungkap Sosok Putra Bangsa yang Membuat Bangga Indonesia, Siapa ya?

Ganjar menerangkan, pihaknya sudah diperintahkan Presiden untuk melakukan percepatan. Jika nanti vaksin sudah banyak, maka program percepatan vaksinasi termasuk untuk pelajar bisa digenjot.

"Prioritasnya tetap lansia, baru kelompok lain termasuk para pelajar ini. Ada juga untuk disabilitas," katanya.

Kiriman vaksin dari pemerintah pusat lanjut Ganjar sudah cukup banyak. Kiriman terakhir untuk Jateng lanjut Ganjar sebanyak 600.000 dosis.

Baca Juga: Dana Bantuan Pariwisata Rp 2,4 Triliun Cair, Sandiaga Uno : Kami Pastikan Tepat Sasaran dan Tepat Manfaat

"Dan itu sudah kami bagi semua ke daerah secara proporsional. Jadi di daerah sekarang vaksin banyak. Tinggal digerakkan untuk vaksinasi pada lansia termasuk pelajar," jelasnya.

Ganjar meminta agar vaksinasi bagi pelajar dilakukan di sekolah masing-masing. Hal itu penting agar tidak terjadi kerumunan.***

Halaman:

Editor: Rizky Iqromullah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah