Cerita Awkarin Ikut Ritual Melukat di Ubud Bali

- 25 Juli 2022, 22:08 WIB
Cerita Awkarin Ikut Ritual Melukat di Ubud Bali
Cerita Awkarin Ikut Ritual Melukat di Ubud Bali /Instagram.com/@awkarin./

Baca Juga: Bagikan Moment Bahagia Dengan Sang Istri Bintang Emon: Diantara Semua Pria Dia Milih Saya

“Ya singkatnya, seperti jauh lebih baik secara pikiran dan jiwanya,” tutur Awkarin.

Melukat berasal dari kata Sulukat, dengan “Su” bermakna baik dan “Lukat” yang bermakna penyucian.

Sulukat berarti menyucikan diri untuk memperoleh kebaikan.

Ritual lukat ini menggunakan media air, untuk membasuh diri.

Air yang digunakan dalam upacara ini dianggap mampu membersihkan diri dan pikiran, serta menghalau hal-hal negatif.

Awkarin merasa bahwa ritual adat khas Bali tersebut sangat sakral dan mengesankan.

“Karena tradisi ini melekat pada alam.”

“Diketahui jika kebanyakan ritual di Bali ini diperuntukkan masyarakat Bali yang menganut kepercayaan Hindu.”

“Namun, ada beberapa budaya atau ritual Bali yang bisa dilakukan, tak hanya untuk masyarakat Bali saja, namun juga untuk wisatawan,” katanya.

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah