Doa Buat Pejuang LDR, Agar Rindu Terobati dan Hubungan Langgeng

- 26 Februari 2021, 13:08 WIB
Ilustrasi LDR
Ilustrasi LDR /Pixabay/Miguel R Perez Riva

 

DEMAK BICARA - Tidak ada pasangan kekasih atau suami-isteri yang ingin menjalani hubungan jarak jauh, alias Long Distance Relationnship (LDR). Tapi, terkadang keadaan berkata lain.

Seorang kekasih kadang berada di dua kota yang berbeda, karena salah satunya sedang menjalani studi. Contoh yang lain, karena tuntutan hidup, seorang suami dengan berat hati harus bekerja di kota yang berbeda dengan isterinya.

Jika kita terpaksa menjalani hubungan LDR, apa doa yang bisa kita baca secara rutin? Doa berikut ini dibaca saat kita rindu kepada kekasih atau pasangan kita. Dengan membaca doa ini, rasa rindu akan terobati. Selain itu, doa ini juga agar pasangan kita tetap dalam lindungan Allah SWT. 

Baca Juga: Viral. Bikin Meleleh, Kisah Cinta Sejati Gadis Lumpuh Bertemu Kekasih di Gim PUBG

Baca Juga: Salut! Perjuangan Pemuda Indonesia Ini Lamar Gadis Asal Turki, Sempat Positif Covid-19 di Jakarta

Doanya diambil dari surat at-Thaahaa ayat 39. Ayat ini tentang ibu Nabi Musa as yang diperintahkan Allah SWT untuk menghanyutkan putranya itu ke sungai Nil, Mesir.

Kala itu, walaupun sangat sayangnya kepada Nabi Musa as, sang ibu melakukan yang diperintahkan Allah SWT. Dalam ayat itu, Allah SWT berjanji akan menjaga keselamatan Nabi Musa as.

Dengan membaca ini, rasa rindu dalam hati kita kepada orang yang kita cintai akan terobati. Doa ini juga untuk memohon kepada Allah SWT untuk menjaga keselamatan orang yang kita cintai.

Halaman:

Editor: Muhammad J.H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x