Kapan Mulai Puasa Ayyamul Bidh Muharram 1444 H Bulan Agustus 2022? Simak Penjelasanya Disini

- 11 Agustus 2022, 20:34 WIB
 Kapan Mulai Puasa Ayyamul Bidh Muharram 1444 H Bulan Agustus 2022? Simak Penjelasanya Disini
 Kapan Mulai Puasa Ayyamul Bidh Muharram 1444 H Bulan Agustus 2022? Simak Penjelasanya Disini /

Berikut jadwal puasa Ayyamul Bidh bulan ini.

Baca Juga: Inspirasi Nama Anak Bayi Perempuan Islami Modern ada Shareefa Jenah Amira-Salma Risqi Amadia

Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Agustus 2022

  • 13 Muharam 1444 H: Kamis, 11 Agustus 2022
  • 14 Muharam 1444 H: Jumat, 12 Agustus 2022
  • 15 Muharam 1444 H: Sabtu, 13 Agustus 2022

Puasa Ayyamul Bidh atau puasa tiga hari setiap bulan merupakan salah satu amalan yang dianjurkan Rsulullah SAW.

Hal ini termuat dalam dalil dari Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu yang menyatakan, "Rasullullah SAW mewasiatkan padaku tiga nasehat yang aku tidak meninggalkannya hingga aku mati: (1) berpuasa tiga hari setiap bulannya, (2) mengerjakan salat Dhuha, (3) mengerjakan salat witir sebelum tidur".

Puasa Ayyamul Bidh dapat dilakukan tiga hari dalam satu bulan, tapi kecuali pada hari Tasyrik.

Puasa Ayyamul Bidh termasuk puasa sunnah yang mempunyai banyak keutamaan jika dilaksanakan.

Salah satunya berupa pahala puasa sepanjang tahun walaupun puasa Ayyamul Bidh hanya dilakukan selama tiga hari setiap satu bulan.

“Puasa pada tiga hari setiap bulannya adalah seperti puasa sepanjang tahun.” (HR. Bukhari No. 1979).

Umat yang menjalankan puasa Ayyamul Bidh selama tiga hari juga disebut akan menerima sepuluh kali lipat dari setiap kebaikan yang dilakukan.

Halaman:

Editor: Kusuma Nur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x