Bacaan Doa Kedua Orang Tua Dalam Tulisan Arab, Latin, Arti Bentuk Bakti dan Rasa Sayang Kepada Mereka

- 22 Desember 2022, 15:41 WIB
Ilustrasi, Bacaan Doa Kedua Orang Tua Dalam Tulisan Arab, Latin, Arti Bentuk Bakti dan Rasa Sayang Kepada Mereka
Ilustrasi, Bacaan Doa Kedua Orang Tua Dalam Tulisan Arab, Latin, Arti Bentuk Bakti dan Rasa Sayang Kepada Mereka /Pexels/Thirdman/

DEMAK BICARA - Inilah bacaan doa kedua orang tua dimana sebagai bentuk kasih sayang kepada keduanya.

Menunjukan rasa bakti dan sayang kepada kedua orang tau ada berbagai cara, baik mencukupi semua kebutuhan mereka dan menghormatinya.

Namun selain itu memanjatkan doa untuk kedua orang tua juga merupakan salah satu bentuk bakti seorang anak.

Yang mana kita dianjurkan memuliakan dan berbakti pada kedua orang tua, serta melantunkan doa untuk mereka sebagai cara yang paling sederhana.

Baca Juga: Hasil Drawing Wakil Indonesia di Malaysia Open 2023: Fajar/Rian Berhadapan Dengan Wakil Prancis

Karena orang tua bisa disebut sebagai jalan terdekat bagi seorang anak untuk mendapat pintu surganya Allah.

Dan berikut kami sajikan bacaan doa kedua orang tua, yang hendaknya dibaca sesudah sholat fardhu lima waktu.

Doa Kedua Orang Tua

اَللّهُمَّ اغْفِرْلِيْ وَلِوَالِدَيَّ وَارْحَمْهُمَاكَمَارَبَّيَانِيْ صَغِيْرَا

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x