Manfaat Kolang-Kaling Untuk Kesehatan, Salah Satu Menu Takjil Pilihan Saat Buka Puasa

- 18 April 2023, 14:00 WIB
Ilustrasi, manfaat kolang-kaling untuk kesehatan
Ilustrasi, manfaat kolang-kaling untuk kesehatan /Instagram.com/@kementerianpertanian/

6. Sumber Energi

Dengan banyaknya vitamin dan mineral yang terkandung dalam kolang kaling menjadi salah satu cemilan saat buka puasa untuk mengembalikan tenaga.

7. Mencegah Anemia (Kekurangan Zat Besi)

Kolang kaling mempunyai kandungan mineral yang salah satunya adalah zat besi, yang diperlukan untuk menghasilkan hemoglobin yang berperan penting untuk pasokan oksigen keseluruh jaringan tubuh.

Baca Juga: LEBARAN 1 Syawal 2023 Tanggal Berapa? Kapan Hari Raya Idul Fitri 2023 Muhammadiyah dan Pemerintah

Ilulah manfaat kolang-kaling untuk kesehatan tubuh, yang bisa menjadi pilihan menu buka puasa.***

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x