Kronologi Remaja 15 Tahun Tewas Diterkam Buaya Danau Tolire Maluku Utara, Evakuasi Jasad Sempat Terhambat

- 5 Agustus 2022, 21:06 WIB
Simak kronologi insiden remaja 15 tahun yang tewas diterkam buaya di Danau Tolire Maluku Utara.
Simak kronologi insiden remaja 15 tahun yang tewas diterkam buaya di Danau Tolire Maluku Utara. /Instagram @kuark

Atas kejadian tersebut, Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Maluku menyatakan tidak mungkin merelokasi buaya dari Danau Tolire.

“Untuk evakuasi buaya tidak ada, paling meningkatkan sosialisasi dan mendorong pihak pengelola untuk menambah dan pemasangan tanda larangan saja,” ujar Seto Polisi Hutan (Polhut) sekaligus Humas BKSDA Malukudi Ambon, dikutip dari Antara.

Menurutnya, lokasi Danau Tolire memang habitat asli buaya dan warga dilarang turun ke wilayah tersebut.

Baca Juga: 10 Nama Daerah Unik di Indonesia, Ada Lima Puluh Kota dan Timor Tengah Selatan Asal Pemain Timnas Indonesia

Ia juga menghimbau pengelola Danau Tolire untuk lebih ketat mengawasi kawasan danau dan memasang tanda larangan mendekat.***

Halaman:

Editor: Diaz A Abidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah