Buntut Tendang Pemain Persib Bandung, Bek Borneo FC Kena Skorsing PSSI, Manajemen Pesut Entam Tak Percaya

- 24 Januari 2022, 13:09 WIB
Buntut Tendang Pemain Persib Bandung, Bek Borneo FC Kena Skorsing PSSI, Manajemen Pesut Entam Tak Percaya
Buntut Tendang Pemain Persib Bandung, Bek Borneo FC Kena Skorsing PSSI, Manajemen Pesut Entam Tak Percaya /Borneofc.id/

Saat itu Rifad tertangkap kamera menendang bola di bagian tubuh Ardi Idrus.

Seperti diberitakan sebelumnya, meski luput dari pengamatan wasit, namun tidak bagi para penggemar sepak bola Indonesia. 

Potongan video laga Borneo FC vs Persib Bandung, yang menampilkan tindakan tidak terpuji Rifad Marassabessy kemudian viral setelah diunggah di sejumlah media sosial.

Termasuk di akun Instagram @pengamatsepakbola, yang diposting pada Selasa 18 Januari 2022 malam.

"Aksi-aksi seperti ini seharusnya tidak layak dilakukan oleh para pemain di Liga 1. 

Udah gitu, wasit juga tidak memberikan kartu kuning sama sekali.. Hadeeh," tulis admin @pengamatsepakbola, dalam unggahan video yang dipostingnya.

Hal tersebut kemudian memancing para warganet untuk berkomentar.

Banyak yang menyalahkan tindakan yang dilakukan Rifad Marasabessy.

Apalagi bek Borneo FC tersebut pernah memperkuat Timnas Indonesia. 

Netizen menilai jika tindakan Rifad Marasabessy tersebut, tidak layak dilakukan oleh seorang bek Timnas Indonesia, yang seharusnya bisa menjadi contoh bagi pemain muda.

Halaman:

Editor: Maxcimilian Arcello


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x