Tiga Pemain Persib Bandung Dipastkan Absen saat Jumpa Persik Kediri, Teja Paku Alam Masih Diragukan

- 23 Maret 2022, 21:38 WIB
Tiga Pemain Persib Bandung Dipastkan Absen saat Jumpa Persik Kediri, Teja Paku Alam Masih Diragukan
Tiga Pemain Persib Bandung Dipastkan Absen saat Jumpa Persik Kediri, Teja Paku Alam Masih Diragukan /Twitter @persib/

DEMAK BICARA - Tiga Pemain Persib Bandung Dipastkan Absen saat Jumpa Persik Kediri, Teja Paku Alam Masih Diragukan.

Persib Bandung dipastikan tidak diperkuat tiga pemain utama mereka, akibat cedera dan akumulasi kartu kuning. Sementara kiper Teja Paku Alam, kondisinya masih diragukan akibat cedera yang dideritanya.

Lalu siapa saja tiga pemain utama Persib Bandung yang dipastikan absen, saat jumpa Persik Kediri? hingga kondisi terbaru Teja Paku Alam. Simak selengkapnya diartikel berikut ini. 

Baca Juga: Persija Jakarta Berambisi Sapu Bersih Dua Laga Terakhir, Bhayangkara FC Tolak Menyerah, Zona AFC Jadi Tujuan

Persib Bandung akan berjumpa Persik Kediri, pada pertandingan pekan ke-33 Liga 1 2021/2022 kontra Persik Kediri di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Jumat, 25 Maret 2022.

Dalam laga penting tersebut, pelatih Persib Bandung, Robert Alberts harus memutar otak untuk mengantisipasi absennya sejumlah pemain.

Pada pertandingan tersebut, Persib Bandung dipastikan kehilangan tiga pemain akibat cedera dan sanksi akumulasi kartu kuning.

Persib Bandung dipastikan kehilangan bek kiri Ardi Idrus dan bek kanan Henhen Herdiana, yang harus menjalani hukuman larangan bertanding.

Ardi Idrus harus absen setelah mendapat dua kartu kuning saat Persib Bandung vs Persebaya Surabaya.

Halaman:

Editor: Maxcimilian Arcello


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x