Profil Biodata Shayne Pattynama, Salah Satu Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Ini Catatan Prestasinya

- 16 Juni 2022, 23:26 WIB
Cek profil biodata Shayne Pattynama, pemain keturunan yang sedang ikut proses naturalisasi untuk Timnaa Indonesia.
Cek profil biodata Shayne Pattynama, pemain keturunan yang sedang ikut proses naturalisasi untuk Timnaa Indonesia. /DOK: PSSI


 
DEMAK BICARA – Salah satu pemain naturalisasi untuk Tim Nasional (Timnas) Indonesia yang sesang diproses yakni Shayne Pattynama, simak profil dan catatan prestasi karirnya.
 


Profil biodata Shayne Pattynama, merupakan pemain naturalisasi kelahiran Belanda berdarah Semarang yang direkomendasikan Shin Tae Yong untuk Timnas Indonesia.
 

Saat ini, profil biodata Shayne Pattynama bermain bersama klub FK Viking di liga utama Norwegia, dan kini sedang proses naturalisasi pindah kewarganegaraam Indonesia.

 

Profil biodata Shayne Pattynama, masuk radar pelatih Timnas Indonesia  Shin Tae Yong sebagai tambahan kekuatan, cek catatan prestasi dia.
 

 

Profil biodata Shayne Pattynama, jadi sosok selain Jordi Amat dan Sandy Walsh, yang direkomendasikan Shin Tae Yong untuk masuk skuad Timnas Indonesia.
 

Pemain yang berposisi bek sayap kiri ini menjadi salah satu incaran program naturalisasi, untuk menambah kekuatan Timnas Indonesia.
 

Bernama lengkap Shayne Elian Jay Pattynama, lahir di Lelystad, Belanda, 11 Agustus 1998.

 
Posisi utama Shayne Pattynama bek kiri, tempat yang sama dengan Pratama Arhan.
 

Karir sepakbola Shayne Pattynama dimulai saat mengikuti sekolah sepakbola Lelysta '67.

 

Kemudian potensinya dipantau oleh talent scout dari Ajax Amsterdam.
 

Shayne Pattynama lalu masuk ke tim muda Ajax Amsterdam.

 

Tiga tahun kemudian, dia bergabung dengan tim muda FC Utrech.

 

Setelah itu, Shayne Pattynama bergabung ke klub Telstar di Eredivisie 2, atau kasta kedua di Liga Belanda.

 

Baca Juga: Jadwal final Piala Asia U 23 AFC Cup Uzbekistan VS Arab Saudi Kapan? Tayang di Mana?
 

Bersama Telstar, Shayne Pattynama mencatatkan 45 kali bermain dan mengoleksi lima gol.

 

Karena penampilannya ini, Shayne Pattynama lalu diminati oleh tim Liga Primer Norwegia, FK Viking.
 

Berdasarkan data dari Transfermarket, nilai transfer Shayne Pattynama dari Telstar ke FK Viking sebesar Rp 5,6 miliar.

 

Baca Juga: DAFTAR 24 Negara Lolos Piala Asia 2023, Asia Tenggara Kirim 4 Wakil, Indonesia VS Nepal Lulusan Terakhir
 

Di klub tersebut, Shayne Pattynama tercatat sudah memainkan sembilan laga di Liga Primer Norwegia.
 

Proses naturalisasi untuk Shayne Pattynama, kabarnya masih berlangsung dan ditargetkan rampung sebelum perhelatan Piala Asia 2023.
 

Itu dikarenakan Shayne Pattynama akan masuk ke dalam skema yang akan digunakan Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2023 mendatang.

 

Baca Juga: Profil Biodata Jordi Amat, Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Kaya Pengalaman Bermain di La Liga
 

Hal ini tentunya akan menambah kedalaman skuad dan kekuatan bagi Timnas Garuda agar bisa semakin bersaing di level Asia.***

 

Editor: Diaz A Abidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah