Bos Teddy Tjahjono Ungkap Misteri Jersey Anyar Persib, ada Bunga Patrakomala, Pemain Ramai-Ramai Pamer Baju

- 19 Juli 2022, 20:20 WIB
Bos Persib Bandung Teddy Tjahjono, memberi tanggapan soal penampakan lima jersey atau seragam baru untuk Liga 1 2022/2023.
Bos Persib Bandung Teddy Tjahjono, memberi tanggapan soal penampakan lima jersey atau seragam baru untuk Liga 1 2022/2023. /Persib Bandung

Baca Juga: Daisuke Sato Sebut Kemenangan Telak Persib Bandung Bukan Hal Penting, Ada yang Krusial dalam Taktik Tim

KODE QR

Salah satu terobosan dalam jersey dan official kit PERSIB terbaru ini adalah tag yang memuat kode QR atau QR Code. 

Hal ini menunjukkan jersey atau official kit Persib tersebut merupakan produk otentik (asli) yang disertai oleh e-sertifikat asli dari Official Store Persib Bandung.

Direktur PT PERSIB Bandung Bermartabat (PBB), Teddy Tjahjono mengungkapkan, untuk musim baru ini Persib sangat senang.

 

Persib ingin mengajak kepada seluruh Bobotoh untuk kembali mendukung Pangeran Biru dari Bandung.

Baca Juga: KABAR TERBARU Teja Paku Alam jelang Liga 1, Dokter Persib Bocorkan Kondisi Dia: Sudah Bisa Tangkap Bola

"Melalui tema #BandungKembaliBergelora tersebut, tidak hanya untuk seluruh Bobotoh, namun juga untuk seluruh mitra Persib. Mari kita bersama-sama kembali ke Bandung dengan menggelorakan kembali semangat untuk mendukung Persib. Agar di musim kompetisi yang baru, PERSIB dapat memberikan hasil yang terbaik dan juga optimal," kata Teddy Tjahjono.

 

Halaman:

Editor: Diaz A Abidin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah