Teks Ratib Al Haddad dan Faedah Dzikir Ratibul Haddad yang Disusun Abdullah bin ‘Alawi bin Muhammad al-Haddad

- 7 November 2022, 20:22 WIB
Teks Ratib Al Haddad dan Faedah Dzikir Ratibul Haddad yang Disusun Abdullah bin ‘Alawi bin Muhammad al-Haddad
Teks Ratib Al Haddad dan Faedah Dzikir Ratibul Haddad yang Disusun Abdullah bin ‘Alawi bin Muhammad al-Haddad /

Mereka khawatir aqidah Syiah Zaidiyah akan mempengaruhi terhadap keyakinan orang awam yang sejak lama berpegang teguh pada aqidah Ahlussunnah wal Jama’ah yang telah diajarkan oleh para Salafus Shalih.

Berdasarkan hal ini, mereka menghadap kepada al-Qutb Abdullah bin ‘Alawi al-Haddad agar diberi bacaan supaya hal yang mereka khawatirkan tidak terjadi.

Beliau pun menuliskan wirid yang nantinya dikenal dengan nama Ratib Al Haddad ini.

Semenjak saat itu, bacaan Ratib Al Haddad banyak dibaca di berbagai tempat di berbagai belahan dunia, sampai saat ini.

Ratib Al Haddad ini sangat dianjurkan dibaca secara bersama-sama dalam majelis dzikir.

Sedangkan ketentuan waktu membacanya dijelaskan dalam penjelasan berikut:

وينبغي أن يرتبه كل مرید صادق سيما إن كان صاحب الراتب واسطة له إلى الله تعالى فإن رتبه بعد صلاة العشاء والصبح فذلك هو الاكمل ويكفي ترتيبه في اليوم والليلة مرة والأفضل بعد صلاة العشاء وفى رمضان يقدم هذا الراتب على صلاة العشاء

“Sebaiknya seorang murid yang sungguh-sungguh membaca ratib ini, terlebih ketika penyusun ratib ini merupakan perantara baginya menuju Allah ta’ala. Membaca ratibul haddad ini setelah shalat isya’ dan subuh adalah cara membaca yang paling sempurna, namun membaca ratib ini satu kali dalam sehari semalam dianggap cukup, yang paling utama dilakukan setelah melaksanakan shalat isya’.

Sedangkan di bulan Ramadhan, membaca ratib ini didahulukan dari pelaksanaan shalat isya’” (Syekh Abu Bakar bin Ahmad al-Maliabar, al-Imdad bi Syarhi Ratib al-Haddad, Hal. 55)

Faedah dari membaca Ratibul Hadad ini terbilang cukup banyak, berikut di antara berbagai fadilah istiqamah mengamalkan ratibul haddad:

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah