Keutamaan Seorang Muadzin, Mulai Dari Mendapat Pahala Besar Sampai Dijaminkan Surga

- 3 Januari 2023, 15:23 WIB
Ilustrasi, Keutamaan Seorang Muadzin, Mulai Dari Mendapat Pahala Besar Sampai Dijaminkan Surga
Ilustrasi, Keutamaan Seorang Muadzin, Mulai Dari Mendapat Pahala Besar Sampai Dijaminkan Surga /Pixabay/Mario Vogelsteller

Sebagaimana disebutkan Imam Bukhari dan Muslim dalam sebuah hadits:

لَوْ يَعْلَمُ النَّاسُ مَا فِى النِّدَاءِ وَالصَّفِّ الأَوَّلِ ، ثُمَّ لَمْ يَجِدُوا إِلاَّ أَنْ يَسْتَهِمُوا عَلَيْهِ لاَسْتَهَمُوا

Artinya: “Seandainya orang-orang mengetahui pahala yang terkandung pada adzan dan shaf pertama, kemudian mereka tidak mungkin mendapatkannya kecuali dengan cara mengadakan undian atasnya, niscaya mereka akan melakukan undian,” (HR Bukhari dan Muslim).

2. Menjadi saksi baginya di hari akhir kelak

Semua yang mendengarkan suaranya ketika adzan maka kelak akan menjadi saksi untuknya pada hari kiamat.

Baca Juga: 6 Amalan Pembuka Pintu Rezeki Salah Satunya Memperbanyak Istighfar dan Doa Memohon Kemudahan Kepada Allah

Sebagaimana yang dijelaskan dalam hadits dari Abu Ya'la.

لا يَسْمَعُ صَوْتَهُ جِنٌّ وَلا إِنْسٌ وَلا حَجَرٌ وَلا شَجَرٌ إِلا شَهِدَ لَهُ

Artinya: “Tidaklah adzan didengar oleh jin, manusia, batu dan pohon kecuali mereka akan bersaksi untuknya” (HR. Abu Ya’la).

3. Diampuni dosanya

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah