Mulai dari Bumbu Dapur hingga Buah Segar, Berikut 5 Bahan Alami untuk Menurunkan Kolesterol

- 20 Desember 2023, 07:56 WIB
Ilustrasi - proses cek kadar kolesterol dalam tubuh/freepik
Ilustrasi - proses cek kadar kolesterol dalam tubuh/freepik /

Bawang puting mempunyai kandungan Allicin yang hanya dilepaskan saat dihancurkan.

Dimana senyawa ini mampu membantu menurunkan kolesterol secara alami.

Cara pemakaiannya : cukup 1 siung bawang putih, bisa ditambahkan kedalam campuran salad, atau mengunyahnya secara langsung dan dilakukan setiap hari.

2. Teh Hijau

Ilustrasi, minuman teh hijau /pixabay/mirkostoedter
Ilustrasi, minuman teh hijau /pixabay/mirkostoedter

Teh hijau memiliki potensi antioksidan yang kuat karena adanya Epigallocatechin Gallate (EGCG) yang membantu menurunkan kadar kolesterol jahat.

Cara pemakaiannya : cukup dengan merebus satu sendok teh teh hijau dengan satu gelas air, lalu minum dan bisa dengan menambahkan madu. Minuman ini dikonsumsi tiga kali sehari.

3. Yogurt

Ilustrasi - yogurt/Freepik/ jcomp.
Ilustrasi - yogurt/Freepik/ jcomp.

Yogurt probiotik mengandung bakteri baik yang meningkatkan kesehatan usus dan berperan penting dalam menurunkan kadar kolesterol secara alami.

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti

Sumber: Stylecraze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah