Cara Alami Mengatasi Jerawat Dengan Kunyit, Cukup Campurkan Dengan Bahan Alami Ini !

- 12 Februari 2024, 21:30 WIB
Ilustrasi  - cara alami menghilangkang jerawat dengan menggunakan kunyit.
Ilustrasi - cara alami menghilangkang jerawat dengan menggunakan kunyit. /Pixabay//

Lidah buaya dapat membantu menyembuhkan jerawat lebih cepat, kombinasi ini dapat mendorong penyembuhan dan membantu menjaga kesehatan kulit.

Bahan dan cara penggunaan :

2 sendok makan gel lidah buaya
1/2 sendok teh kunyit

1. Ekstrak gel lidah buaya segar dari bagian tengah daun lidah buaya.

2. Tambahkan bubuk kunyit ke gel lidah buaya tersebut dan aduk rata.

3. Oleskan campuran tersebut pada area yang terkena jerawat dan diamkan selama 10 menit dan bilas.

4. Lakukan 1 hari sampai 2 hari 1 kali

Baca Juga: Cantik Dan Bermanfaat, Deretan Tanaman Hias Ini Bisa Mengurangi Polusi Udara Ada Bunga Lily dan Lidah Buaya

4. Lemon dan Kunyit

Lemon dikatakan memiliki efek astringen pada kulit, yang dapat membantu mengeringkan lesi jerawat.

Halaman:

Editor: Rika Rismayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah