DAFTAR 2 Negara Lolos Uber Cup 2022, Jepang Dipermalukan 3-0, Tuan Rumah Thailand Dibungkam China!

13 Mei 2022, 18:28 WIB
Pebulu tangkis Jepang, Akane Yamaguchi. /Tangkapan layar RCTI Plus

 

DEMAK BICARA - Berikut daftar dua negara yang lolos ke partai final Uber Cup 2022 di mana empat tim sudah bertarung pada babak semifinal hari ini, ada Korea Selatan, Jepang, Thailand, dan China.

Lihat daftar dua negara yang lolos ke final Uber Cup 2022 Jumat 13 Mei 2022, di antara Korea Selatan, Jepang, Thailand, dan China.

Adapun pertandingan semifinal Uber Cup 2022 yang berlangsung antara China Vs Thailand, dan Korea Selatan Vs Jepang, ada daftar dua negara yang lolos ke partai final.

Secara mengejutkan partai semifinal laga hasil Uber Cup 2022 antara China Vs Thailand, dan Korea Selatan Vs Jepang berakhir dengan skor telak 3-0, berikut daftar dua negara yang lolos.

Untuk diketahui Jepang dihajar telak 3-0 oleh skuad Korea Selatan secara mengejutkan.

Akane Yamaguchi (Jepang) kalah lagi oleh An Se Young (Korea Selatan) dengan rubber game 21-15, 18-21, dan 18-21.

Derita Jepang pun berlanjut pemain andalan mereka digulung oleh atlet Jepang.

Baca Juga: LIVE SCORE Unggul 2-0 Babak Pertama Indonesia Vs Filipina di SEA Games 2022 pada Penyisihan Grup

Ada Nami Matsuyama/Chiharu Shida yang dikalahkan Lee So Hee/Shin Seung Chang dengan 21-16, 21-17.

Sementara pada partai ketiga, tunggal putri Jepang Nozomi Okuhara juga dikalahkan tiga set oleh Kim Ga Eun dengan skor 21-12, 11-21, dan 21-16.

Korea Selatan pun melaju ke babak final Uber Cup 2022 besok, Sabtu 14 Mei 2022.

Baca Juga: DAFTAR Susunan Pemain Thomas Cup 2022 Indonesia VS Jepang, Duel MomoGi, Mohammad Ahsan/Kevin Sanjaya Waspada

Sementara China juga mengalahkan Thailand 3-0.

Pada partai pertama Chen Yu Fei kalahkan Ratchanok Intanon dengan skor 21-18, dan 21-12.

Partai kedua Chen Qing Chen/Jia Yi Fan kalahkan Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai dengan 17-21, 21-13, dan 21-15.

Baca Juga: Ulang Tahun! Profil Biodata Umur Instagram Bilqis Prasista, Rising Star Uber Cup 2022 Kalahkan Akane Yamaguchi

Sementara partai ketiga He Bing Jiao kalahkan Pornpawee Chochuwong 21-15, 21-15.

Dengan begitu hasil Uber Cup 2022, China akan bertemu dengan Korea Selatan pada babak final, besok Sabtu 14 Mei 2022.***

 

 

 

 

 

Editor: Diaz A Abidin

Tags

Terkini

Terpopuler