Setelah Qatar, Kapan dan Di Mana Piala Dunia 2026 Berlangsung?

- 12 Desember 2022, 14:34 WIB
Setelah Qatar, Kapan dan Di Mana Piala Dunia 2026 Berlangsung?
Setelah Qatar, Kapan dan Di Mana Piala Dunia 2026 Berlangsung? /FIFA

Beda dari laga biasanya, FIFA akan membuat sistem yang baru.

FIFA mungkin akan membentuk 12 grup yang terdiri dari empat tim di babak kualifikasi grup.

Selain peringkat satu dan dua, tim peringkat ketiga juga lolos ke babak 32 besar.

Baca Juga: Link Live Streaming BRI Liga 1 2022/2023 12 Desember 2022, Madura Utd FC VS Bali Utd

Piala Dunia 2026 akan total memainkan 104 pertandingan.

Awalnya, FIFA berniat menerapkan format 16 grup berisi tiga tim yang bersaing menjadi dua tim teratas dari tiap grup untuk lolos ke babak 32 besar.

Kriteria Tuan Rumah Piala Dunia

FIFA menyaratkan sejumlah aturan untuk negara yang berniat menyelenggarakan Piala Dunia.

Kriteria ini antara lain infrastruktur yang memadai termasuk kapasitas stadion, akomodasi penggemar, sistem transportasi, serta fasilitas untuk tim dan wasit.

Kapan Pengumuman Tuan Rumah Piala Dunia?

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah