3 Amalan Sunnah Untuk Memperbanyak Rezeki, Melunaskan Hutang dan Mengabulkan Hajat Besar Secara Cepat

- 12 Januari 2023, 21:47 WIB
3 Amalan Sunnah Untuk Memperbanyak Rezeki, Melunaskan Hutang dan Mengabulkan Hajat Besar Secara Cepat
3 Amalan Sunnah Untuk Memperbanyak Rezeki, Melunaskan Hutang dan Mengabulkan Hajat Besar Secara Cepat /Foto Ilustrasi: Freepik/

DEMAK BICARA - Simak amalan-amalan sunnah yang bisa anda lakukan ketika ingin mencegah kemiskinan dari kehidupan anda.

Ada tiga 3 amalan paling dahsyat untuk memperbanyak rezeki, melunaskan hutang, dan mengabulkan hajat besar.

Apa saja amalan yang dapat memperlancar rejeki dan jauh dari kemiskinan adalah berikut ini:

Baca Juga: Baca Surat Al Waqiah Setiap Malam, Amalan Pembawa Rezeki Mencegah Kemiskinan Selamanya

1. Shalat Dhuha

Shalat sunnah ini memiliki banyak sekali manfaat. Diantaranya adalah dicukupi segala kebutuhan kita oleh Allah Swt.

Shalat dhuha dilakukan di waktu dhuha, yaitu antara terbitnya matahari sampai masuknya waktu dzuhur. 

Waktu yang paling utama untuk melaksanakan shalat dhuha adalah ketika matahari mulai panas (antara jam 8-9 pagi).

Shalat ini minimal dilakukan 2 rakaat 1 kali salam. Dan maksimalnya adalah 12 rakaat dengan 6 kali salam (setiap 2 rakaat 1 kali salam).

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x