Niat Sholat Tarawih dan Tata Cara Pelaksanaannya, Lengkap Dengan Bacaan Doa Setelah Sholat Tarawih dan Witir

- 18 Maret 2024, 19:00 WIB
Simak Panduan Sholat Tarawih: Niat dan Tata Cara Sholat Tarawih di Bulan Ramadhan
Simak Panduan Sholat Tarawih: Niat dan Tata Cara Sholat Tarawih di Bulan Ramadhan /Twitter/@Haraminindo/

Itulah keutamaan (anugerah) dari Allah, dan cukuplah bahwa Allah Maha Mengetahui.

Ya Allah, jadikanlah kami pada malam yang mulia dan diberkahi ini termasuk orang-orang yang bahagia dan diterima amalnya, dan janganlah Engkau jadikan kami tergolong orang-orang yang celaka dan ditolak amalnya.

Semoga Allah mencurahkan rahmat-Nya atas junjungan kami Muhammad, serta seluruh keluarga dan shahabat beliau. Berkat rahmat-Mu, wahai Yang Paling Penyayang di antara yang penyayang. Segala puji bagi Allah, tuhan semesta alam.

Demikianlah tata cara melaksanakan sholat tarawih di rumah atau masjid beserta niatnya. Semoga kita semua dapat menjalankan ibadah ini dengan penuh kekhusyukan dan mendapatkan keberkahan dari Allah SWT. Amin.***

Halaman:

Editor: Maya Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x