Kenapa Timnas Australia Bisa Ikut Kompetisi Asia di AFF U16 2022 Tapi Tidak di AFF 2020?

- 3 Agustus 2022, 07:35 WIB
 di Al Rayyan Stadium, Qatar 13 Juni 2022. Timnas Australia lolos ke Piala Dunia 2022 usai menang adu penalti atas Peru dengan skor 5-4.
di Al Rayyan Stadium, Qatar 13 Juni 2022. Timnas Australia lolos ke Piala Dunia 2022 usai menang adu penalti atas Peru dengan skor 5-4. /ANTARA FOTO/REUTERS/Mohammed Dabbous/

DEMAK BICARA – Kenapa Australia bisa berkompetisi di liga Asia seperti AFF U16 2022 tapi tidak ikut AFF 2020?

Australia terletak di wilayan Oceania dengan bagian utaranya berbatasan dengan wilayah Indonesia di Laut Arafuru dan Laut Timor.

Namun, Australia justru bergabung bersama Indonesia dan 10 negara Asia Tenggara lain dalam kompetisi AFF U-16 2020.

Baca Juga: Apa Perbedaan Solo dan Surakarta? Kota Tuan Rumah ASEAN Para Games 2020

Padahal, Australia termasuk satu dari empat negara pendiri Oceania Football Confederation (OFC) pada 1966 bersama Selandia Baru, Fiji, dan Papua Nugini.

Kenapa Australia bisa berkompetisi di liga yang diadakan di Asia?

Pindah ke Asia Football Confederation dan ASEAN Football Federation

Dilansir dari The Sun, Australia merasa frustasi karena FIFA tidak otomatis memberikan tempat kualifikasi bagi negara yang tergabung bersama OFC di Piala Dunia.

Hanya negara OFC yang menang dari babak kualifikasi play-off melawan negara dari konfederasi lain yang bisa ikut Piala Dunia.

Halaman:

Editor: Kusuma Nur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x